Rajukan Sendu

27 Feb 2016    View : 2266    By : Niratisaya


Jauh….

 

Jauh sebelum hati ini terluka

 

Jauh sebelum duka menganga

Sendu merajuk jiwa

Dan sepi... tak jua mampu sembuhkan luka

 

Dengan baik aku mengenal dirinya

Mencintainya tanpa tahu arti cinta

dalamnya duka

Kuhanya mampu serahkan jiwa

 

 

Aku kenal dia

Sangat cintainya

Tanpa tahu dalamnya hampa

Tanpa peduli pedihnya duka

Dan, kubiarkan hatiku

juga jiwaku

Mengembara tanpa arah

 

demi cinta

 

 

 

To the couples I’ve known before, who then uncoupling.

Niratisaya

Surabaya

140912-140216

 


Tag :


Niratisaya

Niratisaya a.k.a Kuntari P. Januwarsi (KP Januwarsi) adalah Co-Founder Artebia yang juga seorang penulis, editor, dan penerjemah.

Profil Selengkapnya >>

Puisi Lainnya

Tulis Komentar
comments powered by Disqus





KATEGORI :




ARTIKEL PILIHAN :




Malaikat Tak Bersayap


Lucio - Menemukan Rahasia Gelap Baja Alatas dan Dewi Swis


Dieng: Sebentuk Nirwana di Indonesia - Edisi Setyaki dan Pesona Alam Dieng


Bangkok Knockout: Permainan Maut antara Hidup dan Mati


Edwin Ruser dan KoreanUpdates - Menghidupkan Mimpi Lewat Passion


Depot Gresik


Taman Patung Kuda Gunung Sari - Taman Segala Usia


Your Dream (Not?) Comes True


Membaluri Luka dengan Cinta dalam Lagu I'm Not The Only One


WTF Market Kembali All Out Untuk Surabaya


Sajak Orang Rantau


Sebuah Wajah, Sebuah Rasa (Bagian Enam)