Sayap-Sayap Kecil - Mengintip Sepotong Kisah Rahasia Seorang Gadis SMA
18 Nov 2015 View : 4606By : Niratisaya
Entah takdir atau kebetulan, akhir-akhir ini saya membaca beberapa buku dengan judul bintang. Mulai dari This Star Won’t Go Out yang menjadi sumber inspirasi The Fault in Our Stars (yes, I read it again—and watch the movie), sampai buku yang saat ini sedang saya review: When the Star Falls. And surprisingly they share the same story “tone”.
Bagaimana pengalaman saya dengan bintang yang ada di novel karya Andry Setiawan ini?
Begini pengalaman saya….
KATEGORI :
ARTIKEL PILIHAN :